Teller melayani nasabah saat bertransaksi di Kantor Cabang BTN Syariah di Jakarta, baru-baru ini. Sepanjang semester I/2022 BTN Syariah berhasil membukukan kinerja gemilang, laba bersih melonjak 118,06% menjadi Rp190,9 miliar dibandingkan periode yang sama tahun lalu. Laba tumbuh pesat berkat pertumbuhan pembiayaan yang mencapai 8,86% menjadi Rp29,24 triliun dari periode yang sama tahun sebelumnya Rp26,86 triliun. Sedangkan dana pihak ketiga (DPK) BTN Syaraih per akhir Juni 2022 mencapai Rp30,49 triliun, naik 13,37% dari periode yang sama tahun lalu senilai Rp26,89 triliun.
BTN Raih Predikat Tertinggi Green Building
Direktur Assets Management PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk Elisabeth Novie Riswanti menerima sertifikat Predikat Platinum untuk Menara...